Strawberry On The Shortcake 2001
Posted by ddseries
Posted on 04.43
with No comments
Judul lain: S.O.S. / SOS
Genre: Human Drama
Episodes: 10
Viewership ratings: 17.3%
Walaupun doramanya jadul tapi dulu waktu SMP saya suka nonton dorama ini di indosiar. Kata yang unik dari drama ini adalah ketika Manato tanya ama Yui bagian mana yang akan dia makan duluan, stroberi dulu atau kuenya dulu. Yui bilang dia akan makan stroberinya dulu baru deh kuenya, artinya bahwa dia orang yang langsung pingin mendapatkan yang diinginkan (to the point). Sedangkan Manato lebih memilih stroberinya belakangan. Makanya Manato tak langsung mengungkapkan perasaannya, dia menunggu waktu yang tepat. Cinta dalam drama ini seperti rantai, saling bertepuk sebelah kaki, hehehe... Teman sekelas Manato suka ama dia, tapi Manato suka ama Yui, eh Yuinya suka ama kakak seniornya, kakak senior suka ama gurunya...hohoho....
Sinopsis:
Ada seorang pria yang hendak mencuri buku di sebuah toko. Dalam hatinya ada yang mengatakan bahwa perkara kecil saja tidak dapat diselesaikan apalagi perkara besar.
Namun ketika hendak memasukkan buku tersebut ke dalam tasnya, tiba-tiba ia dikagetkan dengan bentakan pemilik toko yang memarahi anak kecil. Seketika itu bukunya jatuh dan ia segera meninggalkan buku dan toko tersebut.
Ia berlari terus hingga sampai pada sebuah jembatan. Disana dengan nafas yang tersengal-sengal ia duduk. Tidak lama kemudian, ada seorang gadis yang memanggilnya dan kemudian mendekati dirinya.
Pria yang bernama Manato tersebut tidak mengenal gadis itu, ia lalu menanyakan ada keperluan apa hingga datang ke padanya. Gadis tersebut kemudian mengatakan bahwa ia ingin mengembalikan buku yang tadi terjadi di toko.
Manato pun mengatakan bahwa itu bukan miliknya, namun gadis yang bernama Yui itu mengatakan bahwa ia membantu Manato untuk mencurinya. Sebab ia dari tadi sudah melihat semuanya. Manato menjadi heran dengan semuanya itu.
Namun akhirnya Yui mengakui bahwa buku itu bukan di curinya, melainkan ia sudah membelinya. Ia hanya ingin melihat Manato terkejut. Manato lalu menanyakan mengapa gadis tersebut berbuat demikian. Yui mengatakan bahwa ia sama dengan Manato, yakni ingin bermain-main. Yui merasa bosan dengan semuanya, karena itu ia ingin melihat sesuatu yang berbeda.
Akhirnya Manato minta diri karena ada kelas tambahan. Yui pun juga ingin pergi, namun sebelumnya ia ingin mengajak Manato untuk menerka mobil warna apa yang akan lewat. Jika benar, maka yang benar harus menabrakan diri ke mobil.
Manato menganggap semuanya ini hanya lelucon dan ia pun tidak menghiraukan. Ketika sedang berjalan, ternyata tebakan gadis tersebut benar, tapi Manato tetap tidak mau tahu.
Dari kejauhan terdengar suara mobil yang berhenti mendadak juga suara sepatu yang jatuh. Namun Manato tetap tidak ingin melihat ke belakang. Namun langkahnya terhenti dan segera menengok ke belakang dengan perlahan. Nafasnya pun juga menjadi tidak beraturan karena ia tidak tahu apa yang akan dilihatnya.
Dia ingin menarik diri dari dunia ini, karena hidupnya yang membosankan, di sekolah dia selalu diganggu teman-temannya, sampai-sampai dia mau membunuh yang menganiayanya. Tapi, tiba-tiba gadis yang aneh, yang memberikan buku yang mau dicurinya malah jadi saudara tirinya. Yui telah mengubah hidupnya dan jatuh cinta padanya. Tapi, ternyata Yui suka ama kakak seniornya. Manato diam-diam mau memisahkan mereka berdua.
Pemain:
Takizawa Hideaki as Irie Manato
Fukada Kyoko as Misawa Yui
Uchiyama Rina as Sawamura Haruka
Kubozuka Yosuke as Saeki Tetsuya
Ishida Yuriko as Asami Mariko
Okada Nana as Mizawa Yurie (Yui's mother)
Nagashima Toshiyuki (永島敏行) as Irie Kengo (Manato's father)
Profil Pemain:
Takizawa Hideaki
Profession: Actor and singer
Birthdate: 1982-Mar-29
Birthplace: Tokyo, Japan
Height: 169cm
Weight: 58kg
Star sign: Aries
Blood type: A
Serial yang dibintangi:
Orthros no Inu (TBS, 2009)
Kokuchi Sezu (TV Asahi, 2008)
Yukinojo Henge as Nakamura Yukinojo/Yamitaro (NHK, 2008)
Kimi ga Kureta Natsu as Kizaki Masato (NTV, 2007)
Romeo and Juliet as Morita Hiromichi (NTV, 2007)
Satomi Hakkenden as Inuzuka Shino-Moritaka (TBS, 2006)
Yoshitsune Minamoto Yoshitsune / Kuro / Shanao (NHK, 2005)
Chichi no Umi, Boku no Sora as Hayakawa Kyouhei (2004)
Boku dake no Madonna as Suzuki Kyouichi (Fuji TV, 2003)
Taiyou no Kisetsu (Fuji TV, 2002)
Antique as Kanda Eiji (Fuji TV, 2001)
Strawberry on the Shortcake as Irie Manato (TBS, 2001)
Taiyo wa Shizumanai as Masaki Nao (Fuji TV, 2000)
Shin Oretachi no Tabi (Fuji TV, 1999)
Majo no Jouken as Kurosawa Hikaru (TBS, 1999)
Kokoro no Tobira (NTV, 1998)
News no Onna as Kudo Ryu (Fuji TV, 1998)
Dareka ga Dareka ni Koishiteru (TBS, 1996)
Chef (NTV, 1995)
Kaiki Club (Fuji TV, 1995)
Fukada Kyoko
Nicknames: Fuka-kyon, Kyokorin
Profession: Actress, model, and singer
Birthdate: 1982-Nov-02
Birthplace: Kita, Tokyo, Japan
Height: 163cm
Weight: 45kg
Star sign: Scorpio
Blood type: O
Serial yang dibintanginya:
Genya (WOWOW, 2010)
Second Virgin (2010)
Massugu na Otoko as Kurita Narumi (Fuji TV, 2010)
Karei naru Spy as Dorothy (NTV, 2009)
Kurobe no Taiyo as Kawaguchi Ayako (Fuji TV, 2009)
Tenchijin as Yodo-Dono (NHK, 2009)
Gakko ja Oshierarenai! (NTV, 2008)
Mirai Koshi Meguru as Yoshida Meguru (TV Asahi, 2008)
Galileo as Shizuko (Fuji TV, 2007, ep7)
Aoi Hitomi to Nuage as Ichinose Erika (WOWOW, 2007)
Ikiru as Odagiri Sachi (TV Asahi, 2007)
Kimi ga Kureta Natsu as Kizaki Tokiko (NTV, 2007)
Yama Onna Kabe Onna as Mariya Marie (Fuji TV, 2007)
Watashi no Atama no Naka no Keshigomu as Kono Kana (NTV, 2007)
Fugoh Keiji 2 as Kanbe Miwako (TV Asahi, 2006)
Akai Kiseki as Sekiguchi Rinko (TBS, 2006)
Umeko as Ota Miyo (TBS, 2005)
Shiawase ni Naritai! as Asada Hikari (TBS, 2005)
Fugoh Keiji as Kanbe Miwako (TV Asahi, 2005)
Tokugawa Tsunayoshi - Inu to Yobareta Otoko as Matsuko (Fuji TV, 2004)
Xmas Nante Daikirai as Kurihara Fuyumi (NTV, 2004)
Minami-kun no Koibito 2004 as Chiyomi (TV Asahi, 2004)
Nouka no Yome ni Naritai as Yoshikawa Wako (NHK, 2004)
Kanojo ga Shinjyatta as Ishii Reiko (NTV, 2004)
Futari as Kamagata Mutsumi (NTV, 2003)
Hakoiri Musume as Komori Akari (KTV, 2003)
Otousan as Shindo Kei (TBS, 2002)
Remote as Ayaki Kurumi (NTV, 2002)
Yonimo Kimyona Monogatari Saiyou Shiken (Fuji TV, 2002)
First Love as Ezawa Kasumi (TBS, 2002)
Friends as Asai Tomoko (TBS, 2002)
Fighting Girl as Yoshida Sayoko (Fuji TV, 2001)
Yonimo Kimyona Monogatari Tomodachi Toroku (Fuji TV, 2001)
Strawberry on the Shortcake as Misawa Yui (TBS, 2001)
Food Fight as Tamura Manami (NTV, 2000)
Imagine as Iijima Yu (Fuji TV, 2000)
Soshite, Tomodachi (TV Asahi, 2000)
Tengoku no Kiss as Izumisawa Mika (TV Asahi, 1999)
To Heart as Miura Toko (TBS, 1999)
Oni no Sumika as Kato Ayumi (Fuji TV, 1999)
Kamisama Mou Sukoshi Dake as Kano Masaki (Fuji TV, 1998)
News no Onna as Uchida Aya (Fuji TV, 1998)
Sore Ga Kotae Da! as Mizuno Kazune (Fuji TV, 1997)
Five as Yodobashi Sanae / Kanae (NTV, 1997)
credit: indosiar, wiki.d-addict
Nonton trailer strowberry on the shortcake (youtube)
Link download indowebster:
episode1
episode2
episode3
episode4
episode5
episode6
episode7
episode8
episode9
episode10
Label:
drama
0 komentar:
Posting Komentar